Islami Jumlah Kata

Rangkaian Nama Anak Perempuan Islami dan Artinya dari A – Z 3 Kata

Artikel ini berisi daftar populer nama anak perempuan Islami yang terdiri dari 3 kata mulai dari huruf A hingga Z beserta makna yang terkandung didalamnya. Cocok untuk mencari inspirasi nama untuk buah hati anda, silakan simak artikel selengkapnya.


Memilih nama untuk anak perempuan tentunya memerlukan pertimbangan yang matang. Nama tidak hanya sebagai identitas, tetapi juga mengandung makna tersendiri yang diharapkan dapat melekat pada si pemakai nama.

Oleh karena itu, kami telah menyusun daftar nama anak perempuan Islami yang terdiri dari 3 kata mulai dari A hingga Z serta arti yang terkandung didalamnya. Beberapa contoh nama yang terdapat pada artikel ini adalah Aini Nur Hayunnisa, Syahwa Kanza Farhiyanah, Mecca Eiliyah Kamiilah dll.

Nama Anak Perempuan Islami dan Artinya dari A - Z 3 Kata

Pilihan Nama Anak Perempuan Islami dan Artinya dari A – Z 3 Kata

1. Aini Nur Hayunnisa : anak perempun yang sholehah, berparas cantik dan memiliki jalan hidup yang terang
Alfiah : Musim semi, bunga
Nur : Cahaya
Hayunnisa : Sebaik-baik wanita

2. Balqiis Humaira Reshma : bayi perempuan yang sangat mempesona, memancarkan aura kecantikannnya dan bermartabat
Balqiis : Bulan purnama
Humaira : Kemerahan
Reshma : Mahal, tinggi

3. Choiriyah Aneesa Raghibah : anak perempuan yang baik hatinya, penuh kasih sayang dan memiliki rasa setia kawan
Choiriyah : Memiliki sifat baik
Aneesa : Teman yang baik
Raghibah : Yang menyayangi

4. Dini Inas Faradillah : wanita yang beriman, penuh kelembutan dan mendapatkan kemuliaan dari Tuhan
Dini : Agamaku
Inas : Penjinakan, melembutkan hati, yakin
Faradillah : Kemuliaan, kelebihan, keutamaan

5. Erina Lutfiah Ghaaziyah : bayi perempuan yang berwajah cantik, lemah lembut dan penu perjuangan dalam hidupnya
Erina : Wanita cantik
Lutfiah : Lemah lembut
Ghaaziyah : Pejuang

6. Fari Qiana Ma`zuzah : anak perempuan yang bergembira, yang mendapat berkah dari Allah dan penuh kekuasaan
Fari : Riang, sukacita, gembira
Qiana : Berkah Tuhan
Ma`zuzah : Yang memiliki kedudukan dikaumnya

7. Ghaina Kaysa Thaahirah : bayi perempuan yang menentramkan hati, memiliki pemikiran yang bersih dan pandai dalam urusan agama
Ghaina : Pohon yang dahannya rimbun
Kaysa : Seorang narator Hadist
Thaahirah : Suci, Mulia

8. Husnul Afra` Yusayrah : anak perempuan yang baik, dimudahkan jalan hidupnya dan memiliki hati yang bersih
Husnul : Yang baik
Afra` : Jenis kijang/rusa yang amat putih
Yusayrah : Dimudahkan

9. Irdina Farzana Butsainah : perempuan yang menjaga kehormata diri, memiliki paras cantik dan sangat pandai
Irdina : Kehormatan kami, kebajikan/keberkatan
Farzana : Bijak, pandai; yang beruntung
Butsainah : Wanita yang cantik

10. Jadwa Aziwa Farhiyanah : anak perempuan yang mendapat anugerah dari Allah, penuh kebahagiaan dan kasih sayang
Jadwa : Hadiah, pemberian
Aziwa : Kerinduan
Farhiyanah : Kebahagiaan

11. Kifah Mahbubah Rabab : bayi perempuan yang penuh cinta, memiliki masa depan cerah dan rela berkorban untuk orang banyak
Kifah : Perjuangan
Mahbubah : Yang dicintai, yang disayang, terkasih
Rabab : Awan Putih

12. Liyana Mahwish Rahmani : anak perempuan yang penuh kelembutan, mendapat kasih sayang dari banyak orang dan paras yang indah dipandang
Liyana : Kelembutan
Mahwish : Wajah seindah bulan
Rahmani : Kesayanganku

13. Maiza Sanari Naisyaturahma : anak perempuan yang bijaksana, penuh keberkahan dan cantik mempesona
Maiza : Bijaksana, cerdik
Sanari : Manis dan cantik
Naisyaturahma : Wanita yang diberik berkah

14. Nafasha Diinah Ghazalah : anak perempuan yang lahir di waktu fajar, sangat berharga dan penuh ketaatan
Nafasha : Permata yang sangat berharga
Diinah : Taat
Ghazalah : Saat matahari terbit, kijang,pertama dari sesuatu

15. Omar Hibra Kamiliyah : bayi perempuan yang penuh semangat tinggi, sangat berani dan memiliki kesempurnaan agama
Omar : Merah
Hibra : Binatang buas sejenis anjing hutan
Kamiliyah : Kesempurnaan

16. Pakeezah Badriah Azkhadina : bayi perempuan yang cekatan, selalu taat pada agama dan memiliki hati yang bersih
Pakeezah : Murni
Badriah : Yang bersegera
Azkhadina : Taat kepada agama

17. Qani`ah Nurlaili Rahmalia : anak perempuan yang lahir di malam hari, penuh kesederhanaan dan berani berkorban
Qani`ah : Yang merasa puas, sederhana
Nurlaili : Cahaya malam
Rahmalia : Berani berkorban

18. Rahila Nailisaadah Safwana : anak perempuan yang senang hatinya, bersinar terang dan memiliki banyak pengalaman
Rahila : Pengembara
Nailisaadah : Yang suka memberi kesenangan
Safwana : Bintang yang bersinar

19. Safiya Insha Wajizah : bayi perempuan yang selalu menjadi yang terbaik, penuh kreativitas dan pandai dalam berbicara
Safiya : Teman terbaik
Insha : Ciptaan, keaslian
Wajizah : Yang bicaranya ringkas

20. Thufaila Nagina Sulthanah : anak perempuan yang mampu memimpin, sangat cantik dan elegan
Thufaila : Elegan
Nagina : Berlian
Sulthanah : Pemimpin wanita

21. Unsyudah Zara Omera : anak wanita yang lemah lembut, memiliki suara yang merdu dan penuh kebaikan hati
Unsyudah : Syair yang dilantunkan
Khairina : Kebaikan
Omera : Lembut

22. Vatika Falisha Mujahidah : perempuan yang berjalan dijalan Allah, penuh kebahagiaan dan penuh rasa bahagia
Vatika : Awal Mula
Falisha : Kebahagiaan
Mujahidah : Yang berjihad

23. Wafiza Qaali Maghfirah : anak perempuan yang pandai berbicara, pemaaf dan menentramklan hati
Wafiza : Udara yang segar
Qaali : Yang pandai berbicara
Maghfirah : Ampunan

24. Xaviera Jauzaa Maysithah : bayi perempuan yang penuh keberuntungan, penuh pertolongan dari Allah, dan diterangi jalan hidupnya oleh Allah
Xaviera : terang
Jauzaa : Bintang
Maysithah : Yang mati syahid oleh Fir’aun

25. Yelda Arfadhia Mibarrah : anak perempuan yang lahirnya pada malam hari, ringan tangan dan sangat dihormati banyak orang
Yelda : Malam yang gelap
Arfadhia : Yang tinggi
Mibarrah : Makanan untuk berpergian yang ringan

26. Zharifa Saira Mishyari : bayi perempuan yang penuh kebaikan, selalu bahagia dan selalu berbagi kepada sesama
Zharifa : Kebaikan, kemashuran
Saira : Bahagia
Mishyari : Yang memberi

Baca juga:

Rangkaian Nama Bayi Perempuan Islami 3 Kata Dan Artinya

1. Mahveen Diimah Nasyidah: berarti berparas indah, memancarkan cahaya, dan menjadi penerang
Mahveen : Cahaya matahari
Diimah : Sinaran
Nasyidah : Yang mencita-citakan kesempurnaan dan dapat meraih cita-cita

2. Daneen Ghaniyah Munawarah: bermakna bercahaya, bermartabat, dan rupawan
Daneen : Putri raja
Ghaniyah : Gadis yang cantik
Munawarah : Yang berseri, yang bercahaya

3. Afiah Zumar Rahmatunnisa: bermakna lahir dengan sehat, pemersatu kelompok, serta setia
Afiah : Terjauh dari masalah, Sehat
Zumar : kerumunan, kelompok
Rahmatunnisa : Kesetiaan seorang wanita

4. Rifqah Washilah Syauqina: dengan makna menjaga silaturahmi, disegani, dan berakhlak terpuji
Rifqah : Perkumpulan, Nama istri nabi Is’aaq a.s
Washilah : Yang menyambut hubungan dengan sanak kerabatnya
Syauqina : Lembut, tenang, berwibawa

5. Asmaa Ghanimah Khaylila: maknanya kesayangan, manis, serta berharga
Asmaa : Mulia, Tinggi, Putri Abubakar Assidiq Ra
Ghanimah : Anak yang manja
Khaylila : Kesayangan

6. Ariij Asar Asheeqa: bermakna wangi, cantik hatinya, serta penanda kebaikan
Ariij : bau yang sedap
Asar : tanda, cetak, efek, tapak
Asheeqa : Yang baik

7. Ramsha Ghurrah Urubah: artinya cantik menawan, lahir saat bulan bersinar, dan rupawan
Ramsha : Berwajah cantik seperti bulan
Ghurrah : Awal munculnya bulan sabit, Pemuka kaum, Wajah
Urubah : Yang cantik dan berhijab, yang tertawa

8. Salma Firza Amecca: berarti ceria, lahir di kota suci, serta tenteram
Salma : Kedamaian
Firza : Cahaya
Amecca : Penghuni Mekkah

9. Taghrid Wajidah Omera: berarti mengilhami, mandiri, serta bersuara indah
Taghrid : Kicau burung
Wajidah : Yang merasa cukup dengan dirinya, tidak terlalu memerlukan bantuan orang
Omera : Inspirasi

10. Ruya Nasha Kamilatunnisa: dengan makna bervisi luas, wangi, serta perfeksionis
Ruya : mimpi, visi
Nasha : Harum
Kamilatunnisa : Perempuan Sempurna

11. Raudhah Layyin Marnia: berarti indah, kaya raya, dan berhati lembut
Raudhah : Taman yang rindang
Layyin : lembut, lembut
Marnia : Makmur

12. Fauziyah Shalimar Arasheha: artinya pelindung, kemenangan, dan tulus
Fauziyah : Kemenangan
Shalimar : Berkorban, mementingkan orang lain
Arasheha : Naungan

13. Umamah Shafath Muawanah: bermakna mulia, lahir pada pagi hari, serta amanah
Umamah : Nama anak tiri Rasulullah(anak Ummu Salamah), onta yang berjumlah tiga ratus
Shafath : Fajar, lembayung
Muawanah : Yang dapat dipercayai

14. Samihah Mozn Maaziyah: bermakna membawa berkah dan baik hati
Samihah : Yang toleran, Yang mulia, Murah hati
Mozn : awan pembawa hujan
Maaziyah : Awan yang membawa hujan

15. Efra Daania Najiyah: berarti cantik menawan, aman, dan bersukacita
Efra : Festival, Perayaan
Daania : Cantik
Najiyah : Selamat

16. Wafidah Yumna Khatera: maknanya membawa kabar baik, penghafal al-qur’an, serta beruntung
Wafidah : Yang datang
Yumna : Beruntung
Khatera : Memori

17. Nawra Anoum Fariha: maknanya ceria, berkah, serta penuh kebahagiaan
Nawra : Bunga, kebahagiaan
Anoum : berkat Allah SWT
Fariha : Riang, sukacita, gembira

18. Ahda Zarqa Mikanadira: artinya indah, dengan baik, dan berharga
Ahda : dituntun dengan baik
Zarqa : Blue
Mikanadira : Wangi, Berharga

19. Hikmah Firdaus Nafiatul: artinya gemar menolong, ahli surga, dan bijak
Hikmah : Bijaksana
Firdaus : nama lain untuk surga, atau tempat di surga
Nafiatul : Yang suka membantu orang lain

20. Fellah Nasiha Sanika: maknanya harum semerbak, berharga, dan berpikiran tajam
Fellah : Bunga melati Arab
Nasiha : Yang memberi nasehat berharga
Sanika : Berpikiran kuat, berhati hangat

21. Haibah Amiinah Mubashirat: bermakna disegani, amanah, dan baik
Haibah : Berwibawa, Kewibawaan
Amiinah : Dapat dipercaya
Mubashirat : pembawa kabar baik

22. Qayima Lamis Humairah: berarti berjiwa lembut, lahir malam hari, dan berona merah
Qayima : tegak, salah satu yang berdiri larut malam dalam doa
Lamis : Lembut sentuhannya
Humairah : Kemerahan (nama julukan untuk Aisha (R. A)

23. Ein Ziyan Layan: berarti mulia, lembut hati, serta anggun
Ein : yang mata besar yang indah
Ziyan : Elegan
Layan : Lembut, Halus

24. Abid Kayra Nafeza: maknanya kesayangan, penyembah Allah, serta berharga
Abid : penyembah Allah
Kayra : Tersayang
Nafeza : Permata yang sangat berharga, Berharga, Berkedudukan tinggi

25. Jumaanah Naima Keyzianisa: berarti bernilai, makmur, serta senang
Jumaanah : Mutiara yang besar
Naima : Kenyamanan
Keyzianisa : Wanita Yang Disenangi

26. Bakka Mibarrah Reynamira: artinya berhati lapang, beradab, serta diberi petunjuk
Bakka : nama lain untuk kiblat
Mibarrah : Makanan untuk berpergian yang ringan
Reynamira : Ratu Yang Sopan

27. Hizra Airah Kaleema: berarti fasih berbicara, bersuara indah, dan tercapai cita-citanya
Hizra : Sejenis burung yang merdu suaranya
Airah : Berhasil dengan baik
Kaleema : Pembicara

28. Rahmana Deeba Khalisha: maknanya saleh, murni, dan dicintai
Rahmana : Kesayanganku
Deeba : Patuh, Taat
Khalisha : Murni, bersih

29. Atikah Soraya Bayyinat: berarti jelas, berseri, dan cantik jelita
Atikah : Yang jernih, mulia
Soraya : Cantik
Bayyinat : tanda-tanda dan bukti-bukti yang jelas

30. Mumtazah Syazwina Fauzia: artinya wangi, dianugerahi kelebihan, dan beruntung
Mumtazah : Yang unggul dan memiliki kelebihan, istimewa
Syazwina : Keharumanku
Fauzia : Kemenangan

31. Mahabbah Syafa Mustabshira: artinya menerima, dermawan, serta dicintai
Mahabbah : Kecintaan, Kasih sayang yang tulus
Syafa : Memberikan syafa’at
Mustabshira : orang yang bersukacita setelah menerima kabar baik

32. Syafira Arafah Alifiana: dengan makna cerdas, tangguh, serta gembira
Syafira : Istimewa
Arafah : Nama tanah, Padang
Alifiana : Disukai

33. Zulbaidah Awathif Muthmaina: berarti berakhlak baik, tenteram, dan terbaik
Zulbaidah : Yang terbaik
Awathif : Orang yang penyayang, Baik akhlaknya
Muthmaina : Tenang, Tentram

34. Jahaan Rayta Shafiyyah: berarti pandai berdakwah, cerah, dan berbakti pada negara
Jahaan : Negeri
Rayta : Bentuk lain dari Raitah (Penyampai hadits Rasulullah)
Shafiyyah : Jernih, Murni

35. Naema Rummy Saffana: dengan makna menyenangkan, berkilau, dan mendapat karunia
Naema : lembut, halus, indah dan halus, menyenangkan
Rummy : Yang berkata indah tentang Tuhan
Saffana : Mutiara

36. Himmah Filzah Nusaibah: bermakna kekasih, sehat, serta bertekad kuat
Himmah : Kemauan
Filzah : Belahan jiwa
Nusaibah : Obat yang dapat menyembuhkan segala penyakit

37. Oula Qanitat Sabirat: dengan makna alim, penyabar, dan lahir pertama
Oula : pertama, bentuk feminin dari awwal
Qanitat : yang taat, yang saleh
Sabirat : orang yang sabar

38. Qurrat Munirah Fasyin: artinya bercahaya dan tenteram
Qurrat : kenyamanan
Munirah : Bercahaya, terang
Fasyin : Yang Bersinar

39. Isytihar Zahira Syaquilla: bermakna bermata indah, beradab, serta termasyur
Isytihar : Terkenal, Masyur
Zahira : Tamu
Syaquilla : Bermata kebiru-biruan

40. Basmah Shaffana Hilyah: dengan makna lahir saat bulan penuh, solehah, serta manis senyumnya
Basmah : Senyuman
Shaffana : Jujur, soleh
Hilyah : Bulan penuh

41. Zahrotul Bayyina Zahratusitah: maknanya bunga dan jelas
Zahrotul : bunga
Bayyina : jelas tanda, bukti yang jelas
Zahratusitah : Bunga, putih berseri

42. Zareen Muslimah Sanari: dengan makna berkecukupan, cantik, dan patuh kepada Allah SWT
Zareen : Penuh ekspresi dan senyum
Muslimah : Wanita muslimah
Sanari : Manis, cantik

43. Farheen Watsiqah Rumaisa: maknanya ceria, cantik laksana bunga, dan berpendirian teguh
Farheen : Ceria
Watsiqah : Yang memiliki kepercayaan pada dirinya sendiri
Rumaisa : Seikat bunga

44. Qismah Nabihah Nazira: berarti berjaya, bernasib baik, dan membawa kebahagiaan
Qismah : Takdir
Nabihah : Yang cerdas dan unggul
Nazira : senang, gembira, salah satu yang wajahnya bersinar dengan kebahagiaan

45. Sahirah Zuha Muhibba: maknanya terlahir di pagi hari, berpikiran lapang, serta disayang
Sahirah : Tanah lapang yang mudah dijejaki, tanah lurus dan putih, mata air, bulan, yang berjaga malam
Zuha : pagi, pertengahan pagi, pagi hari
Muhibba : Dicintai, Menyenangkan

46. Khatera Mohga Abdilla: artinya memancarkan cahaya, penghafal al-qur’an, dan beriman
Khatera : Memori
Mohga : Cahaya kebahagiaan
Abdilla : Hamba Allah

47. Rawah Diar Kadziyah: artinya lahir malam hari, harum, dan cinta tanah air
Rawah : keberangkatan, meninggalkan, malam, istirahat
Diar : tanah air
Kadziyah : Nama jenis bunga yang harum baunya

48. Minal Syammaa Ghazea: dengan makna berjuang di jalan Allah, berhasil, dan berwajah menawan
Minal : Pemberian, Prestasi
Syammaa : Yang berhidung mancung
Ghazea : Prajurit wanita

49. Syauma Saiqa Wisyah: artinya memperoleh kepuasan hidup, ceria, serta berharga
Syauma : Bulan Puasa (Shiyam)
Saiqa : Bersinar, Bercahaya
Wisyah : Sulaman dari mutiara

50. Inayah Wafiqa Safiyya: berarti penuh kepedulian, berjaya, dan bersahabat
Inayah : Perhatian, pertolongan, tuntunan
Wafiqa : Sukses
Safiyya : Teman terbaik

51. Madhat Hibah Wafa: dengan makna ikhlas, berhati mulia, serta anugerah tuhan
Madhat : Terpuji
Hibah : Pemberian, anugerah
Wafa : Ketulusan, kesetiaan

52. Hamisya Nafeeza Senuan: dengan makna membisikan kebenaran, berharga, serta maju
Hamisya : Bisikan
Nafeeza : Permata yang sangat berharga, Berharga, Berkedudukan tinggi
Senuan : pohon-pohon palem beberapa yang tumbuh dari akar yang sama

53. Tsabitah Raafa Sanariqa: bermakna gigih, menyebarkan kebaikan, dan pandai
Tsabitah : Teguh hati
Raafa : kebaikan, simpati
Sanariqa : Permadani Kecerdasan

54. Dhakirah Masykurah Haflaika: dengan makna luas pengetahuannya, dermawan, serta taat kepada allah
Dhakirah : Yang selalu mengingat Allah
Masykurah : Yang diterimakasihi
Haflaika : Indah, Jenius Dan Berpengetahuan Luas

55. Naimah Sana Anhar: maknanya gemerlap, sederhana, dan menggembirakan
Naimah : lembut, halus, indah dan halus, menyenangkan
Sana : cahaya, berkilau
Anhar : sungai

56. Hannan Sahlah Syaifa: maknanya berjiwa lembut, lemah lembut, serta membawa berkah
Hannan : Yang banyak mengasihi, kelembutan hati
Sahlah : Halus, Lembut
Syaifa : Bisa menjadi obat bagi semua orang

57. Syafina Shazana Kabira: bermakna menjaga harga diri, bermartabat, dan berkembang
Syafina : Mutiara
Shazana : Putri raja
Kabira : Bertambah dewasa, Besar

58. Sausan Kansha Shafanah: artinya berjuang membela agama, tulus, serta cantik bak bunga
Sausan : Nama bunga yang harum
Kansha : Pejuang wanita
Shafanah : Jujur, saleh

59. Nujum Marib Mariyam: dengan makna berkedudukan tinggi, bercahaya bagai bintang, serta bertekad kuat
Nujum : bintang
Marib : Tujuannya, tujuan, tekad
Mariyam : Tinggi

60. Radhwaa Syaumi Fawzia: dengan makna berkedudukan tinggi, nyaman, serta beruntung
Radhwaa : Nama sebuah gunung di Medina
Syaumi : Anak perempuan yang lahir di bulan puasa (Ramadhan)
Fawzia : Kemenangan, Kesuksesan

61. Halimah Huriyah Naeema: bermakna secantik bidadari, lembut hati, serta mendapat karunia Allah
Halimah : Lembut
Huriyah : Bidadari Surga, wanita cantik
Naeema : Diberkahi

62. Takbir Jauzaa Namiah: maknanya mulia, berhasil, dan bersinar bak bintang
Takbir : untuk memuliakan Allah SWT
Jauzaa : Bintang
Namiah : Yang sempurna tubuh, akal dan akhlaqnya

63. Mecca Eiliyah Kamiilah: dengan makna menjaga keutuhan, menjaga kesucian, dan disayang
Mecca : Kota suci Mekah
Eiliyah : Yang cantik, penuh kedamaian dan dicintai Tuhan
Kamiilah : Kesempurnaan

64. Khaatimah Najla Nadawi: dengan makna ikhlas hati, anak bungsu, serta rupawan
Khaatimah : Kesudahan
Najla : Bermata hitam dan indah
Nadawi : Dermawan

65. Efrah Saila Ibtihaj: bermakna bercahaya, bahagia, serta kegembiraan
Efrah : Festival, perayaan
Saila : Sinar matahari
Ibtihaj : Keceriaan, kegembiraan

66. Watsiqah Farosha Afsana: bermakna pemberani, pandai bercerita, dan berpendirian teguh
Watsiqah : Yang memiliki kepercayaan pada dirinya sendiri
Farosha : Bersifat ksatria (Bentuk lain Farisa, Faros, Farosa)
Afsana : Cerita

67. Muniirah Mardhiah Mutasadiqat: dengan makna disegani, bercahaya, serta berbuat amal baik
Muniirah : Bercahaya
Mardhiah : Yang dihormati dan dicintai
Mutasadiqat : pemberi amal

68. Haalah Haniya Muhajirat: berarti taat pada Allah, riang gembira, serta cerah
Haalah : Bias cahaya di sekitarbulan
Haniya : Yang senang, Gembira, Tempat beristirahat, Menyenangkan
Muhajirat : orang-orang yang berhijrah karena perintah Allah SWT

69. Khusna Qabeela Alsaba: bermakna bercita-cita baik, ceria, dan berhati mulia
Khusna : Baik
Qabeela : Menyetujui
Alsaba : Nama sebuah bintang, Al-Rescha yang artinya kawat, kabel, tali

70. Nesma Nazira Yurfina: artinya karunia, perintis, dan membawa kebahagiaan
Nesma : Hembusan
Nazira : senang, gembira, salah satu yang wajahnya bersinar dengan kebahagiaan
Yurfina : Diberkahi

71. Ahya Kahilah Shabirah: artinya lahir saat lebaran, pintar, serta gadis feminim
Ahya : Bayangan
Kahilah : Wanita yang bercelak
Shabirah : wajah yang berseri-seri, waktu pagi hari raya

72. Azzah Sahlah Ambreen: berarti lemah lembut, berimpian tinggi, serta terampil
Azzah : Anak kijang/rusa
Sahlah : Halus, Lembut
Ambreen : Langit

73. Akhfa Tazkiyah Syafira: artinya suci, cerdas, serta berkomitmen
Akhfa : Bersungguh-sungguh
Tazkiyah : Menyucikan (diri), penyucian (diri), rekomendasi
Syafira : Istimewa

74. Ibada Nibras Syafina: maknanya menjaga harga diri, menyembah Allah SWT, dan bercahaya
Ibada : menyembah
Nibras : Lentera yang bercahaya
Syafina : Mutiara

75. Samara Marwa Tharayna: bermakna cermat, membuahkan hasil, serta sejahtera
Samara : buah, hasil
Marwa : Nama genung di Mekkah
Tharayna : Ratu Yang Makmur

76. Qansha Fakhriyah Alifiya: bermakna kaya raya, ramah, serta terpandang
Qansha : Harta tersembunyi
Fakhriyah : Kehormatan
Alifiya : Ramah Tamah

77. Zhafirah Salmira Farkhandah: dengan makna bernasib baik, sukses, dan tulus
Zhafirah : Beruntung
Salmira : Berkorban, Mementingkan orang lain
Farkhandah : Bahagia, Beruntung

78. Azmya Najwaa Maariyah: berarti bercahaya, berharga, dan bertanggung jawab
Azmya : Putri
Najwaa : Bisikan, Rahasia
Maariyah : Wajah berseri-seri

79. Najya Atsilah Annisaa: artinya lembut, sukses, serta baik hati
Najya : Kejayaan
Atsilah : yang berakar, mempunyai keturunan yang baik
Annisaa : Lemah lembut

80. Afshan Halilah Sharifa: berarti menawan, melindungi keluarganya, serta menyebarkan kebaikan
Afshan : Perhiasan
Halilah : Tanah yang terkena hujan
Sharifa : Kebaikan, kemashuran

81. Nazifa Shahibah Umaimah: maknanya suci, memiliki sifat keibuan, serta taat
Nazifa : Bersih
Shahibah : Isteri, pendamping
Umaimah : Diminutif(tashgir) dari kata Umm (ibu)

82. Mina Assifa Rafiah: artinya suci, berbadan tinggi, serta pintar
Mina : Nama sebuah tempat di dekat Mekkah
Assifa : Penawar, Penyembuh, Obat
Rafiah : Tinggi

83. Khazhima Khalifah Alifiana: artinya penyabar, penguasa, serta gembira
Khazhima : Dapat menahan diri dari rasa marah
Khalifah : Pemimpin
Alifiana : Disukai

84. Nafisha Rahima Shifanazia: dengan makna membawa maslahat, berkecukupan, dan baik hati
Nafisha : Permata yang sangat berharga
Rahima : Murah hati, Pengasih
Shifanazia : Kemampuan dalam mengobati

85. Risqa Navisha Nashmia: artinya menawan, berbuat baik, serta berharga
Risqa : Kebaikan yang diturunkan
Navisha : Bentuk lain dari Nafisa (Permata yang sangat berharga)
Nashmia : Taman bunga

86. Bahzi Ghazal Rafia: berarti ceria, pandai berpuisi, serta bertubuh semampai
Bahzi : Bentuk lain dari Bahzy (Bahzy: Kegembiraan, keceriaan)
Ghazal : Rayuan
Rafia : tinggi, ditinggikan, luhur, bahwa yang menimbulkan [sesuatu]

87. Syahrani Khusnul Qanitah: dengan makna rajin berdoa, berparas seindah bulan, dan berhati mulia
Syahrani : Bulan
Khusnul : Yang baik
Qanitah : Wanita yang berdiri lama saat shalat dan berdoa

88. Taghrid Khansaa Khizanah: dengan makna kaya, berhidung indah, dan bersuara indah
Taghrid : Kicau burung
Khansaa : Memiliki hidung yang mancung
Khizanah : Harta yang disimpan

89. Kunza Athar Masaaba: dengan makna melindungi orang banyak, penanda kebaikan, serta kaya raya
Kunza : Harta tersembunyi
Athar : tanda, cetak, efek, tapak
Masaaba : berlindung, tempat resort

90. Rasyiddah Najiibah Kadesha: artinya banyak teman, anugerah Allah, serta unggul
Rasyiddah : Wanita yang telah dianugrahi
Najiibah : Utama
Kadesha : Teman

91. Nova Isbah Lujayn: berarti lahir dengan sempurna, berharga, dan lahir saat fajar
Nova : Yang sempurna, Tinggi, Kecantikan
Isbah : fajar
Lujayn : Perak

92. Rahic Yusriyyah Shahia: bermakna dimudahkan segala urusannya, menyenangkan, serta bernasib baik
Rahic : Madu
Yusriyyah : Yang bersifat mudah
Shahia : Berhasil dengan baik, cerdas dan beruntung

93. Akleema Simra Zeamaya: dengan makna berjiwa lembut, calon penghuni surga, serta cantik jelita
Akleema : Cantik (nama salah satu putri Nabi Adam)
Simra : Surga, Putri
Zeamaya : Bersinar dan lembut

94. Mursalin Ghazea Mubsira: artinya utusan, membawa berita gembira, serta berjuang di jalan Allah
Mursalin : utusan
Ghazea : Prajurit wanita
Mubsira : baik-informasi, terampil, tajam, cerdas

95. Filzah Ramsa Sabria: bermakna cantik jelita, tenteram, serta kekasih
Filzah : Belahan jiwa
Ramsa : Berwajah cantik
Sabria : Beristirahat

96. Tasbit Hamidah Arqila: maknanya cerdik, berhati mulia, dan kuat
Tasbit : penguatan, peletakan, stabilisasi, pembuktian
Hamidah : Tingkah lakunya terpuji
Arqila : Yang Pandai Berbicara

97. Tayiba Kanisya Nabiha: maknanya alim, keturunan ningrat, dan cantik
Tayiba : baik, saleh, tidak korup
Kanisya : Anggun
Nabiha : Bangsawan, cerdas

98. Mozn Fellie Fadhilah: dengan makna membawa berkah, memiliki keluhuran hati, dan cantik laksana bunga
Mozn : awan pembawa hujan
Fellie : Bunga melati Arab
Fadhilah : Keutamaan, Kemuliaan

99. Nashita Noureen Muthmaina: berarti bercahaya, tenteram, serta hidupnya penuh warna
Nashita : enerjik, hidupnya penuh warna
Noureen : Cahaya, Kasih sayang, Semangat, Pengetahuan, Keindahan
Muthmaina : Tenang, Tentram

100. Baka Sakinah Haziqah: berarti cerdas, diberi petunjuk, serta kalem
Baka : nama lain untuk kiblat
Sakinah : Tenang, berwibawa, lembut
Haziqah : Cerdik, pandai

101. Tsuraaya Muslima Zameena: bermakna pandai, alim, dan berseri-seri
Tsuraaya : Bintang, kumpulan planet
Muslima : bentuk feminin dari muslim
Zameena : Cerdas

102. Nasywa Tsauqifa Lathifatunisa: bermakna berhati lapang, bersemangat, dan berambisi
Nasywa : Besar hati, Bersemangat
Tsauqifa : Kemauan yang kuat
Lathifatunisa : Wanita Elegan

103. Awla Zoya Adibah: maknanya sopan, menyenangkan, serta hidup berkecukupan
Awla : lebih layak
Zoya : Menyenangkan, peduli
Adibah : Sastrawati

104. Badra Qila Sarina: berarti damai, cerdas, serta menjadi penerang
Badra : Yang dinisbatkan kepada bulan, Bulan purnama
Qila : Berakal, pandai
Sarina : Kedamaian

105. Siyam Nashuha Sahiba: bermakna pemberi nasihat, memperoleh kepuasan hidup, serta banyak berteman
Siyam : puasa (untuk menahan diri dari makanan dan minuman)
Nashuha : Yang memberi nasehat berharga
Sahiba : pendamping, tema, rekan

106. Yalqoot Abra Wafeeqah: berarti murah hati, berhasil, serta teladan
Yalqoot : Wanita yang dermawan
Abra : Contoh yang baik
Wafeeqah : Sukses

107. Bahjah Bahzi Miad: maknanya ceria, kegembiraan, serta berkarakter unik
Bahjah : Kegembiraan, keceriaan
Bahzi : Kegembiraan, Keceriaan
Miad : tanggal, pengangkatan, pengaturan untuk memenuhi atau kunjungan seseorang pada waktu dan tempat tertentu

108. Rafina Husniyah Khamidah: bermakna baik hati, dimuliakan, serta membawa kegembiraan
Rafina : Bahagia, kaya
Husniyah : Yang bersifat baik
Khamidah : Tingkah lakunya terpuji

109. Salmaa Faisha Rafiidah: dengan makna suka membantu, aman, dan fasih
Salmaa : Selamat, Sehat
Faisha : Fasih, Kemenangan
Rafiidah : Yang diberi pertolongan

110. Nadra Widaad Syafiyya: berarti pilihan, memiliki keunikan, serta disayangi
Nadra : Unik
Widaad : Kasih sayang
Syafiyya : Teman terbaik

111. Nazira Zerina Syafeya: maknanya pilihan, cerdas, serta akur
Nazira : sebanding, sama, cocok
Zerina : Pintar
Syafeya : Teman terbaik

112. Zaahirah Ismah Fadhilah: artinya suci, berharga, dan memiliki keluhuran hati
Zaahirah : Berkilauan, Tamu
Ismah : Murni
Fadhilah : Keutamaan, Kemuliaan

113. Intessar Wajihah Adeffa: bermakna disegani, berhasil dengan gemilang, dan pintar
Intessar : Kejayaan
Wajihah : Yang memililki urusan dan kehormatan
Adeffa : Pintar, Berbakat

114. Awliya Tabriz Shafina: dengan makna menawan, taat beragama, dan banyak kawan
Awliya : sekutu, teman
Tabriz : Yang lebih unggu, penampakan
Shafina : Jujur, soleh

115. Rummy Ifra Fadillah: berarti berkarakter unik, bahagia, serta mendapat karunia
Rummy : Yang berkata indah tentang Tuhan
Ifra : Memberi kebahagiaan
Fadillah : Berbudi tinggi, berbeda, mulia

116. Hazar Kaneez Mufiah: artinya menawan, beriman, serta taat
Hazar : Sejenis burung yang merdu suaranya
Kaneez : Hamba
Mufiah : penurut, patuh

117. Taimaa Hafizat Faakihah: dengan makna pemberani, penyokong, serta sehat
Taimaa : Padang Sahara
Hafizat : pelindung
Faakihah : Buah

118. Nafhah Shiba Tamiimah: berarti berhati lapang, diselamatkan Allah, serta dirindukan keluarga
Nafhah : Aroma yang melegakan hati
Shiba : Kerinduan
Tamiimah : Perlindungan, penciptaan yang sempurna

119. Nahila Nasyamah Zuyina: dengan makna pandai, cantik menawan, serta kuat
Nahila : Yang menyumbangkan ilmu dan adab
Nasyamah : Punya kepribadian yang kokoh, kuat dan suci
Zuyina : Yang anggun, Cantik

120. Minhaj Zahrotul Warifah: bermakna bunga, panjang umurnya, serta berada di jalan kebenaran
Minhaj : jalan, cara hidup, kurikulum
Zahrotul : bunga
Warifah : Yang panjang

121. Kanisya Aabibah Syauma: bermakna memperoleh kepuasan hidup, cantik, serta dicintai
Kanisya : Anggun
Aabibah : Kekasih
Syauma : Bulan Puasa (Shiyam)

122. Siraj Fadilla Thalihah: maknanya memesona, percaya diri, dan penerang
Siraj : lampu
Fadilla : Berbudi tinggi, berbeda, mulia
Thalihah : Yang cantik, mengagumkan

123. Farzanah Amecca Lubabah: berarti menjadi pemersatu, lahir di kota suci, serta mendapat hidayah
Farzanah : Petunjuk agung
Amecca : Penghuni Mekkah
Lubabah : Hajat kebutuhan

124. Qist Radiya Fikriah: dengan makna adil, bahagia, serta berakal
Qist : keadilan, pemerataan
Radiya : konten satu, satu senang
Fikriah : Bijak, Pandai, Pemikiran

125. Najwa Qailla Arfadhia: maknanya cerdik, bermartabat tinggi, dan menjaga rahasia
Najwa : Pembicaraan rahasia
Qailla : Yang pandai berbicara
Arfadhia : Yang tinggi

126. Heela Nahilah Ziyada: bermakna harapan keluarga, berilmu, serta selalu meningkat
Heela : Harapan
Nahilah : Yang menyumbangkan ilmu dan adab
Ziyada : meningkat, ekstra

127. Kashifat Umaimah Nurmaulina: artinya terhindar dari kesulitan, berseri-seri, dan gadis feminim
Kashifat : penemu, Penghilang kesulitan
Umaimah : Diminutif (tashgir) dari kata Umm (ibu)
Nurmaulina : Cahaya teratas

128. Aiyra Zawiya Khasanah: artinya kaya raya, berjaya, dan rupawan
Aiyra : Berhasil dengan baik
Zawiya : Cantik dan ramping
Khasanah : Kekayaan

129. Faiza Izma Syamsiyah: maknanya bercahaya, terpandang, serta kejayaan
Faiza : Kemenangan
Izma : Posisi teratas
Syamsiyah : Seperti Matahari, Huruf Dalam Al Qur’an

130. Fattah Nishat Nazeefa: berarti suci, pemenang, serta membawa kegembiraan
Fattah : Memiliki sifat kemenangan
Nishat : Kbahagiaan
Nazeefa : Bersih

131. Nursabrina Isma Mouminin: artinya saleh, ceria, dan aman
Nursabrina : Cahaya kecantikan putri raja
Isma : Penjaga keselamatan
Mouminin : beriman, jamak dari moumin

132. Simra Huda Warrahma: artinya calon penghuni surga, disayangi, serta mendapat petunjuk
Simra : Surga, Putri
Huda : Petunjuk, menunjukan degnan kelembutan
Warrahma : Kasih sayang

133. Khathirah Nurqudwah Nuraini: berarti penyayang, cerah, dan penuh kasih
Khathirah : Pikiran, Rasa yang melintas dalam hati
Nurqudwah : Cahaya teladan
Nuraini : Cahaya, kasih sayang, semangat, pengetahuan dan keindahan

134. Halah Yaqzhanah Samiha: artinya bersinar, cekatan, dan baik hati
Halah : Lingkaran cahaya
Yaqzhanah : Yang tanggap/sigap, jaga
Samiha : Yang toleran, Yang mulia, Murah hati

135. Imtitsal Oula Mursalin: maknanya utusan, berada di jalan kebenaran, serta lahir pertama
Imtitsal : Menjalankan perintah
Oula : pertama, bentuk feminin dari awwal
Mursalin : utusan

136. Bhadria Layan Salsabilah: bermakna berjiwa lembut, ahli surga, dan gesit
Bhadria : Yang bersegera
Layan : Lembut dan halus
Salsabilah : Air mancur, mata air

137. Sameya Hikmatul Lubena: berarti berbakat, bijak, dan berpikiran jernih
Sameya : Murni
Hikmatul : Bijaksana
Lubena : Yang pintar

138. Afreen Farqad Badriah: maknanya lahir saat bulan purnama, bersinar bak bintang, serta sukses
Afreen : Beruntung
Farqad : Nama sebuah bintang
Badriah : Yang bersegera

139. Sabab Yamnah Muizza: bermakna berbuat benar, kuat, serta penuh makna
Sabab : Penyebab, drive, faktor, dorongan, berarti
Yamnah : Sebelah kanan
Muizza : Yang memberikan kekuatan

140. Jehan Bariza Alfarizqia: berarti termasyhur, anak pertama, serta cantik seperti bunga
Jehan : Bunga yang cantik
Bariza : terkenal, terkemuka
Alfarizqia : Rezeki pertama

141. Hibah Najwaa Dalilah: dengan makna bertanggung jawab, anugerah tuhan, serta penerang
Hibah : Pemberian, anugerah
Najwaa : Bisikan, Rahasia
Dalilah : Bukit, jalan yang terang

142. Faiha Marwah Balqiis: berarti harum, berpikiran luas, serta pemimpin wanita
Faiha : Rumah yang luas
Marwah : Tumbuhan medis yang bearoma, Nama bukit di mekah
Balqiis : ratu negeri Saba

143. Khansa Khawlah Tarbiyah: dengan makna berjuang membela agama, cerdas, dan gesit
Khansa : Pejuang wanita
Khawlah : Rusa betina
Tarbiyah : Mendidik, pendidikan

144. Ilma Safiq Tharanisa: berarti murah hati, sejahtera, dan berilmu
Ilma : Ilmu (Bentuk feminim dari Ilman)
Safiq : Belas kasih
Tharanisa : Wanita Makmur

145. Mezayu Kamila Nasyrah: artinya perfeksionis, berbakat, dan dilindungi Allah
Mezayu : Kelebihan, Keunggulan
Kamila : menyelesaikan dan tanpa kekurangan, Allahsa
Nasyrah : Penolong, Pelindung

146. Kanza Sakin Daaniyah: artinya kaya raya, lincah, serta dekat dengan keluarga
Kanza : Harta yang tersembunyi
Sakin : tenang, tenang, tidak bergerak, stasioner
Daaniyah : Dekat

147. Sai Fathiyah Huriyah: dengan makna secantik bidadari, cekatan, serta pintar
Sai : Berjalan, Berlari-lari kecil
Fathiyah : Cerdas
Huriyah : Bidadari Surga, wanita cantik

148. Syahrani Fizzah Mastour: artinya berparas seindah bulan, berharga, serta penuh makna
Syahrani : Bulan
Fizzah : perak (logam)
Mastour : ditulis, direkam, jika dieja sebagai ?????, menjadi nama yang berbeda yang lebih umum dan memiliki ejaan bahasa Inggris yang sama, itu akan berarti tersembunyi, tertutup (1 menyebutkan Quran)

149. Masyani Zartaj Saamiyah: maknanya diberi perlindungan Allah, bermartabat, serta menjadi penerang
Masyani : Bintang
Zartaj : Ratu
Saamiyah : Terhindar dari bahaya

150. Sainaa Maknun Wafiqah: artinya melindungi orang banyak, berkedudukan tinggi, dan mendapat hidayah
Sainaa : nama arab untuk gunung sinai
Maknun : tertutup, tersembunyi, dilindungi
Wafiqah : Yang mendapatkan taufik, Sukses

151. Saihat Qotrun Zaahidah: dengan makna memperoleh kepuasan hidup, penyejuk hati, dan serius dalam bekerja
Saihat : wisatawan, orang-orang yang berpuasa
Qotrun : Tetesan embun
Zaahidah : Wanita yang bersungguh-sungguh

152. Wasithah Aqilah Lujayn: dengan makna adil, berharga, dan terpandang
Wasithah : Wanita perantara, yang menjadi pemutus perkara/wasit
Aqilah : Terhormat
Lujayn : Perak

153. Hanifa Nafeha Mumtazah: bermakna patuh, harum, dan pintar
Hanifa : Yang taat kepada agama Islam
Nafeha : Aroma yang melegakan hati
Mumtazah : Yang unggul, Memiliki kelebihan, Istimewa

154. Nouf Ibtihal Yamaniyyah: dengan makna mulia, dirahmati Allah, dan giat berdoa
Nouf : Puncak tertinggi
Ibtihal : Memohon kepada Allah, Berdoa kepada Allah
Yamaniyyah : Yang bersifat keberkahan

155. Adzraa Qurrat Evliya: dengan makna hadiah tuhan, tenteram, dan pelindung
Adzraa : Anugrah, Perawan, Julukan bagi Maryam, Dara
Qurrat : kenyamanan
Evliya : Para pelindung

156. Nasywa Aresha Almahyra: bermakna bersemangat, menjadi pengayom, dan beruntung
Nasywa : Besar hati, Bersemangat
Aresha : Naungan, Kuat
Almahyra : Berhasil dengan baik, cerdas dan beruntung

157. Mursa Sabria Ibtisam: bermakna menjadi sandaran, menyenangkan, serta tenteram
Mursa : untuk dermaga, untuk anchor [kapal]
Sabria : Beristirahat
Ibtisam : Selalu tersenyum

158. Farus Alwan Safwana: dengan makna pemberani, penuh warna, dan bercahaya
Farus : Ksatria
Alwan : warna, nuansa jamak dari Laun
Safwana : Bintang yang bersinar

159. Mafaz Zahro Pakiza: berarti bunga, berhati tulus, serta kejayaan
Mafaz : kemenangan, menang
Zahro : bunga
Pakiza : Murni

160. Hasnul Haflah Minnah: bermakna banyak ilmu, anggun, dan cantik hatinya
Hasnul : Yang baik
Haflah : Jenius dan berpengetahuan luas
Minnah : Keramahan, Anggun

161. Eliyeen Siddiqa Firdaus: maknanya mulia, ahli surga, serta berbudi luhur
Eliyeen : tempat tertinggi dan paling luhur di surga
Siddiqa : saleh dan berbudi luhur
Firdaus : nama lain untuk surga, atau tempat di surga

162. Syaffaa Wafa Agharid: artinya ikhlas, pandai berbicara, dan bersahabat
Syaffaa : Teman baik
Wafa : Ketulusan, kesetiaan
Agharid : Kicauan burung

163. Wihad Nasha Dhakirah: artinya sederhana, harum, serta taat kepada allah
Wihad : Dataran rendah
Nasha : Wewangian
Dhakirah : Yang selalu mengingat Allah

164. Ainain Ibtisamah Lefhianisa: artinya menyegarkan hati, mendapat berkah, serta ramah
Ainain : dua mata, dua mata air, dua air mancur, jamak dari ain
Ibtisamah : Senyuman
Lefhianisa : Wanita Yang Diberkati

165. Saira Sainaa Khairina: bermakna berkedudukan tinggi, menyebarkan kebaikan, dan gembira
Saira : Bahagia
Sainaa : nama arab untuk gunung sinai
Khairina : Kebaikan

166. Jahida Wahidah Wadlihah: berarti hidup mandiri, pahlawan, dan berpikiran jernih
Jahida : Penolong
Wahidah : Yang satu-satunya, sendirian
Wadlihah : Yang jelas

167. Naviza Rezfan Yusayrah: artinya mulia, calon penghuni surga, dan berhasil
Naviza : Permata yang sangat berharga
Rezfan : Surga
Yusayrah : Dimudahkan

168. Yumna Rasha Fairuuz: bermakna berjiwa muda, berharga, dan beruntung
Yumna : Beruntung
Rasha : Rusa muda
Fairuuz : Batu permata berwarna biru kehijauan

169. Saimat Muqadaas Khathirah: maknanya suci, hidup berkecukupan, dan penuh kasih
Saimat : puasa yang
Muqadaas : Suci, Murni
Khathirah : Pikiran, Rasa yang melintas dalam hati

170. Adhwa Umaiza Shaqueena: berarti gemerlap, cerah, dan kalem
Adhwa : Cahaya
Umaiza : Cemerlang, cantik
Shaqueena : Ratu Yang Berpembawaan Tenang

171. Abdilla Bazigha Qanita: artinya saleh, patuh, dan bersinar
Abdilla : Bentuk feminin dari Abdullah (hamba Allah)
Bazigha : bersinar, bercahaya, naik
Qanita : Yang taat beribadah

172. Hasibah Afiya Aufiya: bermakna terhormat dan lahir dengan sehat
Hasibah : Yang memiliki keturunan terpandang
Afiya : Sehat
Aufiya : Sehat

173. Farza Hanin Hafsah: berarti ceria, penuh cinta, serta mulia
Farza : Cahaya
Hanin : Yang penuh kasih sayang
Hafsah : Nama istri dari Nabi Muhammad SAW

174. Samiha Mishall Nurmaulina: berarti cantik menawan, berseri-seri, serta baik hati
Samiha : Yang toleran, Yang mulia, Murah hati
Mishall : Cahaya, Cantik
Nurmaulina : Cahaya teratas

175. Shifa Suhaa Halimah: dengan makna lembut, berseri-seri, dan penyembuh
Shifa : menyembuhkan, pemulihan
Suhaa : Bintang kecil yang berkelap-kelip
Halimah : Lemah lembut

176. Fildza Jubaedah Awaliyyah: bermakna pilihan, terpandang, serta disayang
Fildza : Belahan jiwa
Jubaedah : Yang terbaik
Awaliyyah : Tinggi

177. Adzkira Matsilah Maulidiyah: artinya hadiah tuhan, menjadi penjaga, dan suri tauladan baik
Adzkira : Anugerah
Matsilah : Yang menyerupai, Tampil
Maulidiyah : Perlindungan

178. Shaumi Lutfiah Khazana: artinya terlahir saat ramadhan, lembut, dan kaya
Shaumi : Anak perempuan yang lahir di bulan shaum (Ramadhan)
Lutfiah : Lemah lembut
Khazana : Kekayaan

179. Fiza Rafiidah Rania: maknanya tak ternilai, suka membantu, serta bermartabat
Fiza : Angin, perak
Rafiidah : Yang diberi pertolongan
Rania : Ratu

180. Mahveen Mahreen Faqirah: berarti bersinar, menjadi penerang, serta cantik jelita
Mahveen : Cahaya matahari
Mahreen : Terang dan cantik seperti matahari
Faqirah : Nama seorang wanita cantik (istri dari Murrah al-Asadi)

181. Jamiilah Rayta Marjaanah: berarti amanah, berharga, serta cantik jelita
Jamiilah : Cantik
Rayta : Penyampai hadits Rasulullah
Marjaanah : Biji mutiara, Batu merah

182. Qailla Ranaa Tanisha: maknanya hatinya berbunga-bunga, cerdik, serta cantik menawan
Qailla : Yang pandai berbicara
Ranaa : Indah, Enak dilihat
Tanisha : Kebahagiaan

183. Zulfah Syafiqah Mawazin: berarti lemah lembut, adil, serta dekat dengan Alllah
Zulfah : dekat, dekat, jangan disamakan dengan zulfaa (meskipun memiliki arti yang sama)
Syafiqah : Yang menaruh belas kasihan, iba hati, yang lemah lembut
Mawazin : kesimbangan, neraca

184. Taliyah Qhaira Zaahira: maknanya tekun beribadah, beradab, serta lapang hatinya
Taliyah : Yang membaca(al-Qur’an), yang berikutnya, yang mengikuti
Qhaira : Wanita yang lapang hatinya
Zaahira : Tamu

185. Farosha Naeema Nadira: bermakna bersifat kesatria, berharga, serta mendapat karunia Allah
Farosha : Bersifat ksatria
Naeema : Diberkahi
Nadira : Wangi, Berharga

186. Khamiilah Sunbulat Butsainah: artinya berhati lembut, mulia, serta cantik menawan
Khamiilah : Beludru
Sunbulat : telinga gandum, telinga jagung, paku
Butsainah : Wanita yang cantik

187. Daumah Assyifa Fatikhah: dengan makna anak pertama, sehat, serta dapat dipercaya
Daumah : Kelangsungan
Assyifa : Penawar, penyembuh
Fatikhah : Permulaan sesuatu, Surat fatihah

188. Khalish Mariyah Mutiah: berarti bercahaya, murni, dan taat beragama
Khalish : Murni, bersih
Mariyah : Wanita yang wajahnya berseri-seri, Nama salah seorang isteri nabi SAW
Mutiah : Taat, Lembut, Mudah

189. Syahna Afrin Rachmeida: artinya bernasib baik, bermanfaat bagi sesamanya, serta mendapat karunia Allah
Syahna : Anggun dan berguna
Afrin : Beruntung
Rachmeida : Diberkahi

190. Azmya Muazzaz Amaya: dengan makna perkasa, mendapat berkah, serta lahir saat hujan di malam hari
Azmya : Bentuk lain dari Azma (diberkati Allah)
Muazzaz : Kuat
Amaya : Hujan di malam hari

191. Rumy Jannat Samiah: maknanya berkah, ahli surga, serta penuh perhatian
Rumy : Yang berkata indah tentang Tuhan
Jannat : jamak dari jannah (surga)
Samiah : Yang mendengarkan

192. Tsauqifa Haziya Muhajirat: berarti terpuji, taat pada Allah, dan berambisi
Tsauqifa : Kemauan yang kuat
Haziya : Suka orang lain, Yang di puji, Yang disayangi
Muhajirat : orang-orang yang berhijrah karena perintah Allah SWT

193. Parveen Zehren Imtitsal: artinya ceria, berharga, dan berada di jalan kebenaran
Parveen : Bangsawan
Zehren : Cahaya hari
Imtitsal : Menjalankan perintah

194. Mahfuza Sai Almashyra: bermakna berjasa, cekatan, dan diselamatkan Allah
Mahfuza : Yang dilindungi
Sai : Berjalan, Berlari-lari kecil
Almashyra : Gemar akan Kemasyhuran dan kebajikan

195. Mahdiyyah Madina Mufiah: dengan makna penurut, dilahirkan di negeri indah, dan mendapat hidayah
Mahdiyyah : Yang mendapat hidayah Allah
Madina : kota, juga mengacu pada sebuah kota di arab saudi
Mufiah : Penurut, Patuh

196. Afiya Sadaf Anisah: artinya berjiwa lembut, lahir dengan sehat, dan lahir di pagi hari
Afiya : Sehat
Sadaf : Bintang pagi
Anisah : Yang lembut, jinak

197. Kayra Eliyun Saalimah: dengan makna kesayangan, tekun beribadah, dan bermartabat
Kayra : Tersayang
Eliyun : tempat tertinggi dan paling luhur di surga
Saalimah : Yang bersujud

198. Isha Mukhbita Nafiatul: maknanya hidup dengan baik, berbudi pekerti, dan gemar menolong
Isha : kehidupan
Mukhbita : Yang berakhlak mulia
Nafiatul : Yang suka membantu orang lain

199. Sakin Radiya Abidah: bermakna bahagia, lincah, serta setia
Sakin : tenang, tenang, tidak bergerak, stasioner
Radiya : konten satu, satu senang
Abidah : Yang taat, yang beribadah, kepada Allah

200. Yelda Nudhar Khafizah: bermakna menjadi hafidz, berhati emas, dan lahir pada malam hari
Yelda : Malam yang gelap
Nudhar : Emas
Khafizah : Wanita Penghafal Al-Quran

201. Azma Arham Mawaddah: artinya berharga, penuh kasih, serta penuh iba
Azma : Putri
Arham : iba
Mawaddah : Kasih sayang

202. Wajnah Hafla Nazmin: maknanya luas pengetahuannya, memiliki lesung pipi, serta berseri-seri
Wajnah : Yang diatas kedua pipi
Hafla : Jenius dan berpengetahuan luas
Nazmin : Cahaya

203. Fariza Khiren Lefhianisa: berarti ceria, mendapat berkah, dan mengagumkan
Fariza : Cahaya
Khiren : Hebat, Istimewa, Cahaya
Lefhianisa : Wanita Yang Diberkati

204. Aufia Isyraq Rahimah: maknanya suci, menginspirasi, serta pencinta
Aufia : Orang yang menyucikan diri
Isyraq : Menginspirasi, kuat
Rahimah : Penyayang, pengasih

205. Yamha Nafeeha Almaqhvira: bermakna damai, hidup berkecukupan, dan pemaaf
Yamha : Merpati
Nafeeha : Aroma yang melegakan hati
Almaqhvira : Bentuk llain dari maghfira, artinya pengampun

206. Althaf Nazma Nazya: dengan makna menjadi kebanggaan, lembut, dan bercahaya bagai bintang
Althaf : Lemah lembut
Nazma : Bintang
Nazya : Kebanggaan

207. Safiya Syahda Mahdiyyah: berarti pilihan, mendapat hidayah, serta rela berkorban
Safiya : Teman terbaik
Syahda : Wanita yang mati syahid
Mahdiyyah : Yang mendapat hidayah Allah

208. Hamsy Azmya Rahimah: berarti mengilhami, berharga, dan pencinta
Hamsy : Yang membisikkan
Azmya : Putri
Rahimah : Penyayang, pengasih

209. Ziya Taiba Muhjah: bermakna saleh, ceria, serta rupawan
Ziya : Cahaya
Taiba : baik, saleh, tidak korup
Muhjah : Yang bagus dan indah

210. Rayna Iman Atsiilah: dengan makna berkeyakinan, banyak berkah, dan bersih hatinya
Rayna : Bersih, Murni
Iman : kepercayaan terhadap Allah SWT
Atsiilah : Memiliki keturunan baik

211. Kharqa Zayyana Nasyamah: berarti sigap, kuat, serta rupawan
Kharqa : Kuat, Angin
Zayyana : Sesuatu yang cantik
Nasyamah : Punya kepribadian yang kokoh, kuat dan suci

212. Zahra Awathif Matina: bermakna perkasa, pengasih, serta mewah
Zahra : bunga, kemegahan
Awathif : Yang penyayang, baik akhlaknya
Matina : Kuat

213. Ahdia Haalah Zahratusitah: dengan makna bunga, bercahaya, dan berkepribadian unik
Ahdia : Unik, Satu-satunya
Haalah : Bias cahaya di sekitar bulan
Zahratusitah : Bunga, putih berseri

214. Badriyyah Qanita Nuraisha: maknanya saleh, menjadi penerang, dan bersukacita
Badriyyah : Yang dinisbatkan kepada bulan, Bulan purnama
Qanita : Yang taat beribadah
Nuraisha : Wanita yang hidup bahagia

215. Rabwah Ramz Dhakiya: bermakna penanda kebaikan, cerdas, serta tumbuh dengan baik
Rabwah : Tanah mendaki
Ramz : tanda, simbol, isyarat
Dhakiya : Cerdas, Pintar, Cemerlang

216. Musyirah Ababil Rafania: dengan makna kaya raya, berakhlak terpuji, dan keturunan raja
Musyirah : Nama wanita sahabat nabi
Ababil : dari nama burung ababil, burung utusan Allah SWT yang menghancurkan pasukan gajah raja Abrahah
Rafania : Bahagia, Kaya

217. Zaitun Aufia Hadeeqa: bermakna suci, menyejukkan, serta cantik
Zaitun : zaitun, pohon zaitun
Aufia : Yang menyucikan diri
Hadeeqa : Cantik, Anggun, Taman

218. Tamhid Haalah Ilhami: maknanya mudah, menyebarkan kebaikan, dan bercahaya
Tamhid : persiapan, untuk memudahkan dan memfasilitasi
Haalah : Bias cahaya di sekitar bulan
Ilhami : Wahyu, Ilham, Isyarat yang baik

219. Urub Zikra Wajidah: artinya dikasihi, selalu ingat Allah, dan hidup layak
Urub : setia, penuh kasih, penuh cinta
Zikra : zikir, mengingat
Wajidah : Yang merasa cukup dengan dirinya dan tidak terlalu memerlukan bantuan orang

220. Muklishoh Fatah Tsabitah: berarti pembaharu, gigih, dan jujur
Muklishoh : Yang Ikhlas
Fatah : Pembuka
Tsabitah : Teguh hati

221. Efrah Syafia Aresha: berarti kuat, mendapatkan syafaat, serta bersukacita
Efrah : Festival, Perayaan
Syafia : Pemberi Syafaat
Aresha : Kuat

222. Ghareebah Aufaly Zawiya: artinya berada di jalan kebenaran, berkarakter unik, dan cantik jelita
Ghareebah : Orang asing
Aufaly : Setia Akan Kebenaran
Zawiya : Cantik, ramping

223. Rawah Noureen Suniyyah: dengan makna berkedudukan tinggi, lahir malam hari, dan bercahaya
Rawah : keberangkatan, meninggalkan, malam, istirahat
Noureen : Cahaya, Kasih sayang, Semangat, Pengetahuan, Keindahan
Suniyyah : Berkedudukan tinggi

224. Fayra Kunza Aresha: berarti membawa kesuburan, kaya raya, serta kuat
Fayra : Batu permata yang berwarna biru agak kehijau-hijauan
Kunza : Harta tersembunyi
Aresha : Kuat

225. Shahla Farheena Fazianty: dengan makna secantik rembulan, periang, dan sempurna
Shahla : Bulan yang langka
Farheena : Ceria
Fazianty : Pemimpin Dengan Pekerjaan Yang Sempurna

226. Nahdah Najmah Yusra: maknanya berkedudukan tinggi, dimudahkan segala urusannya, dan bersinar bak bintang
Nahdah : Tinggi, mulia
Najmah : Bintang, kata-kata
Yusra : Yang paling mudah

227. Mayyada Muntaha Shahizam: dengan makna mulia, cekatan, dan cantik
Mayyada : Berayun, Kesempurnaan, Yang bergoyang-goyang
Muntaha : Derajat tertinggi
Shahizam : Burung elang yang digunakan untuk berburu, Putri raja

228. Hanim Mardiyah Mufida: maknanya terhormat, penolong, dan penuh cinta
Hanim : Yang penuh kasih sayang
Mardiyah : Yang dihormati dan dicintai
Mufida : Berguna, Penolong

229. Syahwa Kanza Farhiyanah: maknanya berbahagia, kaya raya, serta berpendirian teguh
Syahwa : Mempertahankan
Kanza : Harta yang tersembunyi
Farhiyanah : Kebahagiaan

230. Adhwa Shayla Afanin: dengan makna berjiwa lembut, berderajat tinggi, serta cerah
Adhwa : Cahaya
Shayla : Gunung kecil
Afanin : Daun yang lembut, jenis perkataan yang khas

231. Elshanum Thariyyah Raynamira: bermakna suci, lembut hati, serta cantik jelita
Elshanum : Wanita cantik yang diberkahi Allah
Thariyyah : Yang empuk, lunal, lembab
Raynamira : Berhati Murni Serta Sopan

232. Zoharin Islam Mashariq: berarti lahir pada pagi hari, penerang, dan penyampai kebenaran
Zoharin : Fajar, cahaya hari
Islam : pengajuan, tunduk
Mashariq : matahari terbit

233. Subat Qiyara Radea: artinya pionir, bahagia, dan memiliki impian tinggi
Subat : tidur, mimpi
Qiyara : Kupu-kupu Kecil Yang Riang Gembira
Radea : Pemimpin, Pionir

234. Khaylila Naema Sabira: dengan makna kesayangan, penyabar, dan menyenangkan
Khaylila : Kesayangan
Naema : lembut, halus, indah dan halus, menyenangkan
Sabira : sabar

235. Wagma Awaliyyah Annaniya: dengan makna penyejuk hati, banyak berkah, serta terpandang
Wagma : Embun pagi
Awaliyyah : Tinggi
Annaniya : Pohon yang rimbun

236. Syammaa Halimah Banafsha: berarti ikhlas hati, lembut, serta berwajah menawan
Syammaa : Yang berhidung mancung
Halimah : Lemah lembut
Banafsha : Putri dari Abdullah Al Rumiyah: wanita yang saleh dan dermawan

237. Shams Ezzah Mafakhir: dengan makna bercahaya, pemurah, serta membawa kebanggaan
Shams : matahari
Ezzah : Yang memberikan penghormatan
Mafakhir : Sesuatu yang dibangga-banggakan

238. Shan Misba Nasha: dengan makna wangi, berderajat tinggi, dan jujur
Shan : status, pangkat, materi, bisnis, keterlibatan
Misba : Tidak bersalah
Nasha : Harum

239. Fakihah Nufah Hafizah: artinya berjiwa suci, menjadi penghafal al-quran, dan lahir dengan sempurna
Fakihah : Yang baik jiwanya
Nufah : Yang sempurna, Tinggi, Kecantikan
Hafizah : Wanita Penghafal Al-Quran

240. Zuhera Adzraa Salsabil: maknanya hadiah tuhan, cantik menawan, serta menyegarkan
Zuhera : Venus
Adzraa : Anugrah, Perawan, Julukan bagi Maryam, Dara
Salsabil : air suci yang dingin dan menyegarkan

241. Abirah Nyasia Mahirah: maknanya cerdas, sensitif, serta cantik jelita
Abirah : Lalu lalang, Yang sedih, Berlinang air mata
Nyasia : Yang paling cantik
Mahirah : Pandai

242. Eza Afiyah Kalimat: berarti bermartabat, pandai berbicara, serta penyembuh
Eza : kekuatan, kehormatan, harga diri dan martabat
Afiyah : Sehat
Kalimat : kata

243. Kiran Zarqaa Annahiza: artinya cerah, berseri-seri, serta pekerja keras
Kiran : Sorotan cahaya
Zarqaa : Langit biru, Jernih
Annahiza : Dapat mengerjakan pekerjaan dengan baik

244. Rumy Ibad Salsabil: artinya mengabdi, ahli surga, dan memuja tuhan
Rumy : Yang berkata indah tentang Tuhan
Ibad : hamba Allah SWT, jamak dari abd
Salsabil : Air mancur, Mata air di surga

245. Saka Shadiqah Eiliya: bermakna ceria, bersuara merdu, dan penuh kedamaian
Saka : Bersinar, Bercahaya
Shadiqah : Suara Indah
Eiliya : Yang cantik, Penuh kedamaian, Dicintai Tuhan

246. Bhy Zenia Katibah: bermakna giat, cantik laksana bunga, dan berkilau
Bhy : Yang cantik, bersinar, berkilau
Zenia : Bunga
Katibah : Sekertaris

247. Aala Akhfa Mufsira: maknanya berseri-sero, tertinggi, dan berkomitmen
Aala : tertinggi, tertinggi
Akhfa : Bersungguh-sungguh
Mufsira : berseri-seri dengan kebahagiaan

248. Diinah Qaima Nisa: bermakna aktif, membela kebenaran, dan dilahirkan saat gerimis
Diinah : Hujan gerimis yang terus menerus
Qaima : tegak, ‘benar
Nisa : Besar hati dan bersemangat

249. Masruroh Zahidah Wasila: artinya penuh arti, riang, dan tekun
Masruroh : Bergembira
Zahidah : Wanita yang bersungguh-sungguh
Wasila : berarti, tentu saja, rute, menengah

250. Qaali Raasiyah Niasia: artinya tabah, cerdas, serta cantik jelita
Qaali : Yang pandai berbicara
Raasiyah : Tegar
Niasia : Yang paling cantik

Demikianlah beberapa nama anak perempuan Islami yang merupakan kombinasi 3 kata huruf dari A sampai Z beserta arti dan maknanya. Semoga tulisan singkat ini dapat memberikan informasi dan referensi bagi para orang tua dalam memilih nama untuk anak perempuannya.

Jangan lupa untuk memilih nama yang membawa makna baik, mudah diucapkan dan disukai oleh sang anak. Karena nama akan menjadi identitas dan memberikan pengaruh terhadap psikologis setiap individu. Semoga anak-anak kita kelak menjadi insan solehah dan bermanfaat bagi umat.

Baca juga:
To top