Rangkaian Nama Bayi Perempuan Modern Dan Artinya

Neiva Odelina Leander : Bayi perempuan berhati berhati putih bersih seperti salju, yang berani seperti singa kelak menjadi orang yang kaya, makmur, dan terkenal.
Neiva (Spanyol) (bentuk lain dari Neva) Salju
Odelina (Jerman) (Bentuk lain dari Odila) Kaya, makmur, terkenal
Leander (Yunani) Berani seperti singa

Calista Nindya Wirastri : Bayi perempuan yang tercantik yang diberi kelebihan sebagai pemberani seperti putri bintang.
Calista (Portugis) tercantik
Nindya (Jawa) diberi kelebihan
Wirastri (Indonesia) Putri bintang yang pemberani

Calista Wirastri Ardiningrum : Bayi perempuan yang terlahir suci, harum dan baik hati, yang tercanti seperti putri bintang yang pemberani.
Calista (Portugis) tercantik
Wirastri (Indonesia) Putri bintang yang pemberani
Ardiningrum (Jawa) Harum, suci, baik hati

Sarvenaz Tari Malayeka : Bayi perempuan yang kelak menjadi wanita cantik dan gemulai seperti bidadari.
Sarvenaz (Persia) Wanita cantik
Tari (Indonesia) Gemulai
Malayeka (Islami) Bidadari

Kirana Cahyadewi Darmaya : Bayi perempuan yang membawa keselamatan kelak menjadi wanita yang bersinar dan mempunyai pekerjaan yang sempurna.
Kirana (Indonesia) Pekerjaan yang sempurna
Cahyadewi (Jawa) wanita yang bersinar
Darmaya (Jawa) anak yang membawa keselamatan

Liyana Nadra Amberlee : Bayi perempuan yang memiliki puncak dari kelembutan seorang wanita, yang indah layaknya perhiasan.
Liyana (Islami) Kelembutan
Nadra (Afrika) Puncak
Amberlee (American – English) (Bentuk lain dari Amber) Perhiasan

Dewani Vadinda Khaira : Bayi perempuan pembawa kebaikan dan terselubung kemuliaan menjadi putri kesayangan yang setia.
Dewani (Jawa) terselubung kemuliaan
Vadinda (Persia) Putri kesayangan yang setia
Khaira (Arab) Kebaikan

Cyra Zalika Wijaya : Bayi perempuan keturunan bangsawan yang memiliki nama yang abadi, kelak akan memiliki tahta yang tinggi.
Cyra (Mesir) Matahari, tahta
Zalika (Afrika-Amerika) bangsawan
Wijaya (Indonesia) Abadi, penyelamat

Naurah Shayla Geizha : Bayi perempuan yang cantik dan indah seperti bunga yang tumbuh di istana Peri, kelak menjadi seorang pekerja seni.
Naurah (Arab) Bunga
Shayla (Celtik) Istana Peri
Geizha (Jepang) Pekerja seni (Bentuk lain dari Geisha)

Feiyaz Akshaya Urmila : Bayi perempuan yang kelak menjadi wanita yang sangat memikat hati dan memiliki kesuksesan yang abadi.
Feiyaz (Islami) Sukses
Akshaya (Unisex) abadi
Urmila (Sansekerta) wanita yang sangat memikat

Refa Saluna Sagita : Bayi perempuan yang cantik dan kuat seperti Nyanyian Sang Mawar pada saat matahari terbit.
Refa (Indonesia) Cantik dan kuat (bentuk lain dari Reva)
Saluna (Spanyol) Matahari terbit
Sagita (Hindi) Nyanyian Sang Mawar

Alva Aquene Kaianna : Bayi perempuan yang diberkati oleh Yang Maha Mulia, yang suci dan anggun sebagai pembawa kedamaian.
Alva (Kristiani) Agung atau maha mulia
Aquene (Inggris-Amerika) Kedamaian, damai
Kaianna (Skandinavia) Diberkati, suci dan anggun

Yuke Amartya Sari : Bayi perempuan keturunan Yuka, yang indah seperti inti dari sari bunga sebagai ciptaan Penguasa Yang Abadi.
Yuke (Jepang) Anak dari Yuka
Amartya (Sansekerta) (Bentuk lain dari Amarnath) penguasa yan abadi
Sari (Indonesia) Inti, bunga

Patrizzia Chelsea Agathe : Bayi perempuan yang kelak menjadi wanita yang berbudi tinggi, memiliki fisik yang cantik, memiliki hasrat yang besar, pandai berkomunikasi, kreatif, menarik, bersifat baik nan bijak.
Patrizzia (Latin) (Bentuk lain dari Patricia) Wanita berbudi tinggi
Chelsea (Inggris-Amerika) Fisik yang cantik, memiliki hasrat yang besar, pandai berkomunikasi, kreatif, menarik
Agathe (Perancis) Baik dan Bijak

Bintang Layna Aquene : Bayi perempuan pembawa kebenaran dan kedamaian seperti bintang yang bersinar terang.
Bintang (Melayu-Indonesia) bintang
Layna (Yunani) terang, kebenaran
Aquene (Inggris-Amerika) Kedamaian, damai

Renata Violeta Putri : Bayi perempuan yang lahir kembali dengan sehat dan cantik seperti bunga violet.
Renata (Jerman) (Bentuk lain dari Renate) Lahir kembali
Violeta (Rumania) bunga violet
Putri (Melayu-Indonesia) Anak perempuan

Arifah Otylia Sadina : Bayi perempuan yang terlahir kaya dan beruntung sebagai anugrah dari Allah seperti seseorang yang dianugrahi mahkota.
Arifah (Islami) Yang mengetahui, anugerah
Otylia (Polandia) kaya, beruntung
Sadina (Afrika-Amerika) Dianugerahi mahkota

Lana Sheeva Lashira : Bayi perempuan yang terlahir sangat cerdas dan mempesona, memiliki keinginan yang keras seperti batu.
Lana (Hawai) batu
Sheeva (Persia) Mempesona
Lashira (Islami) Sangat cerdas

Zeeba Nuri Kimimela : Bayi perempuan yang cantik dan bercahaya seperti kupu-kupu kecil.
Zeeba (Persia) Cantik
Nuri (Islami) Bercahaya
Kimimela (Inggris-Amerika) Kupu-kupu kecil

Michaela Eustaquia Jocelin : Bayi perempuan yang terbentuk dengan baik, memiliki kehidupan yang riang gembira sebagai ciptaan Tuhan.
Michaela (Rumania) siapa yang seperti Tuhan
Eustaquia (Yunani) Terbentuk dengan baik
Jocelin (Latin) (Bentuk lain dari Jocelyn) riang gembira

Shiva Nawra Sarvenaz : Bayi perempuan pembawa kebahagiaan kelak menjadi seorang wanita yang cantik dan selalu mujur dalam hidupnya.
Shiva (Sansekerta) untung, mujur
Nawra (Islami) Bunga, kebahagiaan
Sarvenaz (Persia) Wanita cantik

Arista Adinda Zahrany : Bayi perempuan terbaik dan suci seperti bunga putih sebagai putri tertua.
Arista (Yunani) Terbaik
Adinda (Melayu-Indonesia) putri tertua, adik perempuan
Zahrany (Islami) Bunga putih

Arista Adinda Zahrany : Bayi perempuan yang terbaik merupakan kesayangan keluarga seperti bunga putih nan indah.
Arista (Yunani) Terbaik
Adinda (Indonesia) Sayang, kesayangan
Zahrany (Islami) Bunga putih

Desi Dagian Paliki : Bayi perempuan kecil yang lahir di sore hari kelak memliki jalan penghidupan yang tentram, merdeka, bahagia dan sempurna.
Desi (Indonesia) Jalan penghidupan yang tentram, merdeka, bahagia dan sempurna
Dagian (American – English) (Bentuk lain dari Dawn) Sore hari
Paliki (Hungaria) (Bentuk lain dari Palika) kecil

Arumi Nasha Razita : Bayi perempuan yang berwajak cantik dan baik hati seperti bunga mawar yang menebarkan bau harum.
Arumi (Indonesia) Wangi, harum
Nasha (Islami) Harum
Razita (Inggris-Amerika-Amerika) Bunga mawar (bentuk lain dari Rozita)

Ananda Keyla Nismara : Bayi perempuan yang lahir dari cinta yang pantas dan kelak memiliki jalan kecil yang penuh kemenangan.
Ananda (Afrika-Amerika) cinta yang pantas
Keyla (Hawai) jalan kecil
Nismara (Jawa) Penuh kemenangan

Radella Akleema Aurora : Bayi perempuan yang berwajah cantik seperti fajar di pagi hari, kelak dapat menjadi seorang pembimbing yang baik.
Radella (Jerman) Pembimbing
Akleema (Islami) Cantik (nama salah satu putri Nabi Adam)
Aurora (Rumania) fajar

Nazafarin Sina Rumaisa : Bayi perempuan yang membawa kebahagiaan seperti seikat bunga sebagai anugrah dari Tuhan Yang Maha Pemurah.
Nazafarin (Persia) Membawa kebahagiaan
Sina (Irlandia) Tuhan maha pemurah
Rumaisa (Islami) Seikat bunga

Nadhira Azmi Falisha : Bayi perempuan yang terlahir suci, yang berharga dan terpilih menjadi pembawa keberuntungan dan kebahagiaan.
Nadhira (Arab) Yang berharga, yang terpilih (Bentuk lain dari Nadira, nadir, Nadhir)
Azmi (Indonesia) Suci, pesta, kegembiraan
Falisha (Latin) Keberuntungan, kebahagiaan

Neiva Odelina Leander : Bayi perempuan berhati berhati putih bersih seperti salju, yang berani seperti singa kelak menjadi orang yang kaya, makmur, dan terkenal.
Neiva (Spanyol) (bentuk lain dari Neva) Salju
Odelina (Jerman) (Bentuk lain dari Odila) Kaya, makmur, terkenal
Leander (Yunani) Berani seperti singa

Rangkaian Nama Bayi Perempuan Modern Dan Artinya hlm ke 12

Share:

2 Comments on “Rangkaian Nama Bayi Perempuan Modern Dan Artinya”

  • Wulan

    says:

    Kalo davina shaqueena humaira artinya apa ya min?

  • anis

    says:

    Klo mutia alfiani artinya apa min?

Komentar ditutup

To top